Maulid Nabi 2026 Tanggal Berapa? Cek Juga Jadwal Liburnya!

Jakarta – Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW jatuh pada tanggal 12 Rabiul Awal setiap tahunnya. Menurut Kalender Hijriah 2026 Kemenag, 12 Rabiul Awal bertepatan dengan 25 Agustus 2026. Berdasarkan ketetapan…