Kepala BGN: Anak dari Pernikahan Siri hingga Putus Sekolah Akan Dapat MBG
Jakarta – Badan Gizi Nasional (BGN) melakukan pengecekan secara detail terkait program Makan Bergizi Gratis (MBG). Dia mengatakan masih ada penerima manfaat yang belum menerima MBG. “Bahwa banyak pesantren yang…
Kepala Otorita IKN Temui Seskab Teddy Bahas Koreksi Prabowo
KEPALA Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Basuki Hadimuljono menemui Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya. Pertemuan mereka berlangsung setelah Presiden Prabowo Subianto memberikan sejumlah koreksi terhadap desain IKN yang sedang dalam…
Kepala BGN: Turnamen Golf Sumbang Rp 200 juta untuk Bencana
KEPALA Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana menyampaikan ada hasil donasi dari turnamen golf yang ia ikuti bersama Persatuan Golf Alumni Institut Pertanian Bogor (PGA IPB). Dia bilang, dari turnamen…
BGN: Kepala Daerah Bisa Merekomendasikan Pemberhentian Dapur MBG
Badan Gizi Nasional menyatakan kepala daerah berwenang mengajukan rekomendasi untuk penghentian operasional satuan pelayanan pemenuhan gizi atau dapur makan bergizi gratis (MBG). Wakil Kepala BGN Nanik S. Deyang mengatakan peran…
Kepala BGN: Insiden SDN Kalibaru Human Error, Sopir Kurang Tidur
KEPALA Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengatakan pelaku penabrak sejumlah siswa dan guru SDN Kalibaru 01 merupakan sopir pengganti. Dia berkata kejadian ini merupakan human error. Sopir pengganti dalam…
Kepala Dusun di Lampung Selatan Terluka Dibacok Warganya yang Minta Bansos
Jakarta – Seorang Kepala Dusun Desa Purwodadi Simpang, Tanjung Bintang, Lampung Selatan, bernama Andi Saputro harus dilarikan ke rumah sakit usai terluka akibat dibacok warganya. Pembacokan dipicu pembagian bansos. “Korban…
Kepala BGN Respons Cucun Ahmad soal Polemik Ahli Gizi di SPPG
KEPALA Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana menyatakan tenaga kerja yang paham ilmu gizi tidak boleh absen dari dapur umum makan bergizi gratis (MBG). Pernyataan Dadan itu merespons polemik peran…
Kepala BGN Sesalkan 50 Siswa Keracunan MBG di Bogor: Kita Investigasi
Bogor – Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengaku sudah mendapat laporan terkait puluhan siswa SD dan SMK diduga keracunan usai menyantap menu Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kota…
Kepala BGN Akan Hormati Putusan MK yang Larang Polisi Aktif Isi Jabatan Sipil
KEPALA Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana mengatakan lembaganya akan menghormati putusan Mahkamah Konstitusi yang melarang anggota polisi aktif menjabat jabatan sipil di kementerian atau lembaga. “Badan Gizi Nasional menghormati…
Kepala BGN Pastikan Masalah Dapur MBG Telat Dibayar Tuntas Pekan Ini
Jakarta – Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana memberikan penjelasan soal adanya keterlambatan gaji petugas Makan Bergizi Gratis (MBG). Dadan memastikan dalam minggu ini masalah keterlambatan gaji itu akan…
















