Rupiah pada Kamis pagi melemah jadi Rp16.609 per dolar AS

Rupiah pada Kamis pagi melemah jadi Rp16.609 per dolar AS

  • Kamis, 27 Maret 2025 09:15 WIB
  • waktu baca 1 menit
Rupiah pada Kamis pagi melemah jadi Rp16.609 per dolar AS
Arsip foto – Petugas menghitung uang pecahan dolar AS dan rupiah di gerai penukaran mata uang asing di Jakarta, Jumat (2/1/2025). ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/foc/pri.

Jakarta (ANTARA) – Nilai tukar rupiah pada pembukaan perdagangan Kamis pagi di Jakarta melemah sebesar 21 poin atau 0,13 persen menjadi Rp16.609 per dolar AS dari sebelumnya Rp16.588 per dolar AS.

Pewarta: M Baqir Idrus Alatas
Editor: Evi Ratnawati
Copyright © ANTARA 2025

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait

Rekomendasi lain

  • Related Posts

    Menteri Agus: Tugas Pemasyarakatan Siapkan WBP ke Masyarakat, Bukan Penghukuman

    Cirebon – Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas) Agus Andrianto menegaskan kepada Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) soal tanggung jawab pembinaan narapidana, agar menjadi pribadi yang lebih baik saat kembali ke tengah…

    Libur Isra Miraj, Pengunjung Ragunan Capai 7.587 Orang

    JUMLAH pengunjung Taman Margasatwa Ragunan mencapai 7.587 orang hingga Jumat, 16 Januari 2026 pukul 10.30 WIB. Lonjakan pengunjung sejak pagi hari seiring dimulainya rangkaian libur Isra Miraj dan long weekend…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *