Presiden minta Bawaslu petakan potensi masalah dan kecurangan Pemilu – ANTARA News

featured image

Redaksi Pos – Presiden RI Joko Widodo memberikan arahan kepada Badan Pengawas Pemilu Bawaslu pada Sabtu (17/12). Oleh karena memasuki tahun politik, maka presiden berpesan agar Bawaslu segera memetakan potensi masalah dan berbagai kemungkinan terjadinya pelanggaran saat Pemilu 2024 mendatang. Hal tersebut disampaikan presiden pada acara Konsolidasi Nasional Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI yang digelar di Hotel Bidakara, Jakarta. (Nabila Anisya Charisty/Agha Yuninda Maulana/Nabila Anisya Charisty)

Video Lainnya Presiden mengaku pernah grogi saat dipanggil Bawaslu Ini daftar provinsi yang rawan terjadi pelanggaran Pemilu 2024 Bawaslu luncurkan Indeks Kerawanan Pemilu 2024 Calon anggota PPS Pemilu 2024 diharuskan sehat jasmani dan rohani

  • Redaksi Pos

    Related Posts

    Sowan ke Dahlan Iskan, Zulmansyah Makin Mantap Maju Ketum PWI Pusat

    Sowan ke Dahlan Iskan, Zulmansyah Makin Mantap Maju Ketum PWI PusatJAKARTA, PARASRIAU.COM – Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Riau H Zulmansyah Sekedang mengaku semakin mantap maju mencalonkan diri sebagai Ketua Umum (Ketum) PWI Pusat 2023-2028.Itu dikatakan Ketua Discussion board Pemred Jawa Pos Neighborhood 2017-2018 itu setelah sowan ke tokoh pers Dahlan Iskan (DI) yang

    Gubri Syamsuar Berbagi Pengalaman di Hadapan Ribuan Mahasiswa UNP

    Gubri Syamsuar Berbagi Pengalaman di Hadapan Ribuan Mahasiswa UNPPADANG, PARASRIAU.COM – Di hadapan ribuan mahasiswa Universitas Negeri Padang (UNP), Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar berkesempatan berbagi pengalaman hidup, mulai dari pendidikan hingga menjadi Gubernur Riau. Gubri Syamsuar menerangkan jika dirinya menempuh pendidikan jenjang perguruan tinggi dan merasakan prosesi wisuda itu bisa dikatakan terlambat.Sebab setalah menamatkan pendidikan

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *