Penghargaan Untuk CEO & Young Inspiration

featured image

InhuPost, JAKARTA – Jas merah! Jangan melupakan sejarah! Begitu pesan Bung Karno, Bapak Proklamator dan Presiden Pertama Republik Indonesia. Karena itulah, malam penghargaan CEO Success Award 2022 dan The Younger Inspiration Award 2022, oleh Yayasan Duta Indonesia Maju (YDIM) bersama CEO Busines Forum Indonesia, memilih tempat di kawasan Candi Prambanan, 29 September 2022.

“Di Jakarta banyak tempat yang bagus, tapi kami memilih di Candi Prambanan. Itu karena ‘jas merah!’ Candi Prambanan bisa berdiri tegak sejak abad ke-9 sampai sekarang, 1000 tahun lebih, tentu karena pendirinya, Raja Rakai Pikatan, yang memerintah Mataram Kuno Redaksi Pos 840-856 M, adalah seorang yang visioner. Dalam konteks penghargaan ini, maka Rakai Pikatan bisa kita sebut sebagai salah satu empu CEO (Chief Government Officer) terbaik NusRedaksi Pos. Meski sebelumnya sudah berdiri Candi Borobudur, ia tidak meniru. Melainkan menciptakan candi dalam bentuk lain, seperti Roro Jonggrang yang cantik dan langsing,” ujar Founder, Ketua Umum YDIM, Lisa Ayodhia, dalam keterangan tertulis diterima InhuPost.

Upaya YDIM dan CEO Bisnis Forum Indonesia menggelar penghargaan CEO Success Award 2022 yang dibantu para kurator, merupakan apresiasi, motivasi bahkan saksi atas dedikasi dan prestasi para CEO dan para pelajar yang menginspirasi. Sosok-sosok tersebut, mampu melewati krisis pandemi world, bahkan mampu mengembangkan usaha, minat dan bakatnya, dengan intregitas, inovasi, teknologi, dan SDM yang adaptif dengan dua alam kehidupan masyarakat kontemporer (Indonesia dan dunia), yakni alam nyata dan alam maya (digital).

BACA JUGA: Harga Minyak Sawit Minggu Kedua September 2022 Diprediksi RM 3.300-3.500 per Ton

Jahja B. Soenarjo, Ketua Umum CEO Busines Forum Indonesia menambahkan, penerima CEO Success Award 2022 adalah mereka yang memiliki merek-merek yang mulai mendunia, menembus pasar world. Perusahaannya berpotensi menjadi perusahaan terbuka yang skilled. Diketahui kerap terlibat dalam aksi kepedulian, khususnya di saat pandemi Covid-19.

Sedangkan penerima The Younger Inspiration Award, adalah insan muda, generasi penerus bangsa, yang menginspirasi dan berdedikasi, bahkan sejak usia dini.

Post Views: 243

Halaman: 1 2

Dapatkan change berita seputar harga TBS, CPO dan industri kelapa sawit setiap hari dari InhuPost.com. Mari bergabung di Grup Telegram “InhuPost – News Exchange”, caranya klik link InhuPost-News Exchange, kemudian be part of. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel. Bisa juga IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS.

  • Redaksi Pos

    Related Posts

    Sowan ke Dahlan Iskan, Zulmansyah Makin Mantap Maju Ketum PWI Pusat

    Sowan ke Dahlan Iskan, Zulmansyah Makin Mantap Maju Ketum PWI PusatJAKARTA, PARASRIAU.COM – Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Riau H Zulmansyah Sekedang mengaku semakin mantap maju mencalonkan diri sebagai Ketua Umum (Ketum) PWI Pusat 2023-2028.Itu dikatakan Ketua Discussion board Pemred Jawa Pos Neighborhood 2017-2018 itu setelah sowan ke tokoh pers Dahlan Iskan (DI) yang

    Gubri Syamsuar Berbagi Pengalaman di Hadapan Ribuan Mahasiswa UNP

    Gubri Syamsuar Berbagi Pengalaman di Hadapan Ribuan Mahasiswa UNPPADANG, PARASRIAU.COM – Di hadapan ribuan mahasiswa Universitas Negeri Padang (UNP), Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar berkesempatan berbagi pengalaman hidup, mulai dari pendidikan hingga menjadi Gubernur Riau. Gubri Syamsuar menerangkan jika dirinya menempuh pendidikan jenjang perguruan tinggi dan merasakan prosesi wisuda itu bisa dikatakan terlambat.Sebab setalah menamatkan pendidikan

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *